Friday, June 8, 2012

Suntikan epidural untuk persalinan normal tanpa rasa sakit

Gambar hiasan. Epi dicucuk di tulang belakang itu. Credit to

Menjelang akhir persalinan tahap pertama dan saat persalinan tahap kedua, umumnya bantuan lebih lanjut untuk mengurangi rasa sakit dan tidak nyaman adalah anestesi atau pembiusan. Pembiusan yang populer di Indonesia adalah epidural atau painless labour. Pembiusan ini memblok rasa sakit di rahim, leher rahim, dan bagian atas vagina. Meskipun demikian, otot panggul tetap dapat melakukan gerakan rotasi kepala bayi untuk keluar melalui jalan lahir Ibu tetap sadar dan bisa mengejan ketika diperlukan meskipun dibius.



Pengalaman bersalin dgn Epidural dan tanpa Epidural

No comments: